Tips Pencegahan Keputihan dengan Yogurt

Sabtu, 30 Mei 20150 komentar

Tips Pencegahan Keputihan dengan Yogurt - Ketahui pencegahan keputihan secara dini. Anda masih di dr. oz Indonesia bersama saya akan membahas keputihan, pada artikel sebelumnya juga sudah dibahas mengenai Dr Oz Indonesia Tips Cara Mengatasi Masalah Keputihan . Keputihan sangat sering diderita oleh wanita terutama didaerah kewanitaan dan infeksi ini hampir 75 % wanita di dunia pernah mengalaminya. Ketahui penyebab keputihan, bagaimanapun keputihan itu ada dua macam yaitu keputihan normal dan keputihan abnormal. Keputihan normal biasa terjadi pada saat menjelang menstruasi atau setelah menstruasi. Sedangkan keputihan tidak normal disebabkan oleh infeksi jamur, bakteri dan virus dan keputihan tidak normal ini terjadi hampir setiap hari.

Tahukah anda, pil KB dan antibiotik bisa juga mengakibatkan infeksi jamur pada daerah kewanitaan anda. Karena pil KB ini mempengaruhi keseimbangan dari hormon. Yang terjadilah peningkatan keputihan. Pilihlah pakaian dalam dari bahan katun untuk daerah kewanitaan yang lembab, jangan menggunakan bahan dari nilon karena bahan nilon ini memicu tingkat kelembaban yang sangat tinggi, dan efeknya pasti meningkatkan keputihan. Namun hal yang terpenting adalah anda harus sering mengganti pakaian dalam wanita anda.

Beberapa hal yang dapat meminimalisir untuk mengurangi keputihan. Pada dasarnya infeksi jamur itu bisa berkembang biak apabila bakteri baik dalam organ kewanitaan anda menurun jumlahnya. Nah salah satu obat alami keputihan yang paling mudah kita dapatkan dan tersedia diberbagai pusat perbelanjaan dan toko terdekat di kota anda adalah dengan yogurt.

Tahukah anda, yogurt memiliki kandungan probiotik untuk mencegah terjadinya infeksi jamur akibat keputihan. Kandungan probiotik dalam yogurt bisa meningkatkan jumlah populasi bakteri baik dalam tubuh anda, sehingga hal ini bisa mencegah terjadinya infeksi jamur yang tentunya bisa mengurangi keputihan yang anda derita.

Jadi yogurt merupakan salah satu obat alami untuk mengatasi keputihan anda. Tetapi bagaimanapun apabila anda mengalami keputihan karena akibat jamur, tetap selain menjaga daerah kewanitaan juga harus konsultasikan ke dokter anda. Nanti dokter biasanya akan memberikan terapi dan resep ada obat yang diminum, juga ada obat yang dioles juga ada obat yang dioles kedalam daerah kewanitaan anda. Jadi ikuti saja anjuran dokter anda. Baik ppemirsa semuanya, itu tadi pembahasan mengenai Tips Pencegahan Keputihan dengan Yogurt semoga bermanfaat bagi anda. Jangan pidah dulu ya, yuk baca lagi artikel lainnya di blog ini.

Tetapi jika anda tidak mau repot dengan urusan membuat  obat herbal penyakit keputihan seperti membuat godokan, rebusan atau semacamnya anda bisa mendapatkan obat herbal keputihan yang instan atau sudah jadi. Silahkan anda coba ramuan herbal di Toko Obat Herbal online ini. 
Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Tips Kesehatan dr. Oz Indonesia - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger