Mitos Atau Fakta Wanita Menstruasi Tidak Boleh Tidur Siang

Jumat, 15 Mei 20150 komentar

Mitos Atau Fakta Wanita Menstruasi Tidak Boleh Tidur Siang - drozindonesiatranstv.blogspot.com - Apakah benar jika wanita yang sedang dalam menstruasi atau haid tidak boleh tidur siang karena dikhawatirkan akan menyebabkan darah naik ke kepala ? Yuk baca penjelasannya secara medis mengenai mitos mengenai tidur siang saat haid ini. Mitos yang berkembang saat ini mengenai menstruasi adalah jangan potong kuku pada saat haid, ada juga yang melarang untuk memotong dan juga mencuci rambut. Apakah mitos seputar menstruasi tersebut terbukti kebenarannya ? Update sebelumnya Tanya Jawab Dr. Oz : Apakah penderita kista coklat dan endometrium bisa hamil ?

Menstruasi adalah sesuatu proses alami tubuh yang biasa dialami oleh wanita mulai dari umur 9 tahun atau 16 tahun sudah mulai merasakan proses mestruasi ini. Proses menstruasi aka berhenti ketika usia menjelang umur 45 sampai sekitar 50 tahun dan ini biasa disebut dengan menopause.

Siklus menstruasi akan terjadi sekitar 28 hari, namun ada juga yang mengalami siklus haid atau menstruasi hingga 2 bulan sekali dan bahkan ada yang sampai 3 bulan sekali. Hal ini dipengaruhi oleh beberapa hal dan termasuk diantaranya adalah hormonal. Menstruasi yang normal akan berlangsung sekitar 5 hari, ada yang mengalami cuma 2 hari saja dan bahkan ada yang mencapai 7 hari dan 15 hari.

Wanita Menstruasi Tidak Boleh Tidur Siang 

Wanita Haid Tidur Siang
Wanita Haid Tidur Siang
Menstruasi adalah indikator penting sebagai penanda kalau tubuh mempunyai kinerja yang normal. Manfaat lain dari proses menstruasi adalah sebagai cara tubuh terutama pada daerah reproduksi untuk membuang bakteri dan juga membuang zat besi yang produksinya sangat berlebihan. Ini akan dapat menngurangi yang namanya sakit alzheimer, kemudian jantung dan juga stroke.

Ketika wanita sedang menstruasi maka akan terjadi keluhan-keluhan saat menstruasi yang biasa terjadi. Contoh keluhan sakit saat haid adalah sakit perut, kram perut, sakit payudara, kepala pusing dan lain-lain. Selain itu kadangkala emosi juga menjadi tidak stabil dan cenderung sering marah-marah dan males untuk melakukan aktivitas. Tidak jarang wanita yang sedang haid ini hanya tiduran saja tanpa melakukan kegiatan lainnya.

Nah berhubungan dengan mitos wanita haid tidak boleh tidur siang karena darah akan naik ke kepala, sampai saat ini tidak ada penelitian yang menyebutkan tentang hal ini. Jadi mitos ini sebetulnya salah. Bahkan wanita yang sedang haid atau menstruasi sangat dianjurkan untuk banyak beristirahat untuk membantu meredakan dan mengatasi sindrom premenstual atau biasa disebut PMS. Sekarang sudah tahu kan mitosnya kalau sedang haid tidak boleh tidur itu tidak dibenarkan secara ilmiah dan medis. Itu saja yang bisa saya sampaikan terimakasih dan salam sehat Indonesia. Baca juga Daun Baru China Obat Herbal Nyeri Haid dan Wasir
Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Tips Kesehatan dr. Oz Indonesia - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger